Statistika Non Parametrik merupakan Mata kuliah yang mengupas tentang uji-uji free distribution, yaitu untuk data-data yang tidak memungkinkan untuk dilakukan uji-uji parametrik. Konten dari matakuliah ini antara lain : Pendahuluan statistika nonparametrik dan uji kemaknaan data sampel tunggal, Uji kemaknaan dua sampel Independen dan berhubungan, Uji Kemaknaan Tiga atau lebih sampel saling bebas, Uji Statistika Tiga atau lebih sampel berhubungan, beberpa metode yang dapat digunakan adalah uji median dan uji Kruskal Wallis, Analisis koefisien Korelasi

Referensi

[1] Bhisma Murti. 1996. Penerapan MetStat NonPar dalam  Ilmu Kesehatan. PT Gramedia:Jakarta.

[2] Daniel, W., Wayne.1989. Statistika Non Parametrik Terapan. PT Gramedia: Jakarta.

[3] Getut P. 2006.  Panduan Lengkap 13.0 dalam Mengolah Data Statistik. Elexmedia Komputindo:Jakarta.

[4] Getut P. 2007. Aplikasi SPSS 14.0 dalam model Statistik linier. Elexmedia komputindo : Jakarta.

[5] Hocking, R.R. 1985. The Analysis of Linear Model. Cole Publishing Company:California.

[6] Mendenhall, W., Beaver, J. Robert., Beaver, M. Barbara.1999. Introduction to Probability and Statistics.Tenth Edition, Duxbury.

[7] Neter, J.W., Wasserman dan M.H Kutner. 1990. Applied Linear Statistical Models. 3rd ed. Ricard D. Irwin inc, Homewood: Illnois.