Sosiologi Pendidikan

Sosiologi Pendidikan

Course modified date: 10 Feb 2022

Mata kuliah ini terdiri dari 2 sks yang memberikan pemahaman kepada mahasiswa tentang sosiologi pendidikan diantaranya konsep dasar, pendekatan dan teori-teori sosiologi pendidikan, hubungan dan peran pendidikan dan masyarakat, stratifikasi sosial, struktur hubungan antar kelompok, efektifitas pendidikan, kebudayaan sekolah, interaksi edukatif, mengembangkan hubungan-hubungan lembaga pendidikan & peranan humanisasi, serta menganalisa peran kedudukan dan perkembangan guru.