Mata kuliah ini merupakan mata kuliah bidang manajemen keuangan daerah yang berfokus pada pengelolaan hak dan kewajiban daerah dalam rangka penyelenggaraan pemerintah daerah yang dapat dinilai dengan uang yang dikelola melalui proses perencanaan, pengorganisasian, kepemimpinan dan pengendalian yang bertujuan untuk memelihara dan mengupayakan keseimbangan fundamental perekonomian di suatu daerah.